Kue kering nanas jahe :
Bahan kulit :
- 180 gr margarin
- 30 gr gula tepung * 1 kuning telur
- 200 gr tepung terigu protein rendah
- 30 gr tepung maizena
- 20 gr susu bubuk
Bahan isi :
- 500 gr nanas parut
- 250 gr gula pasir
- 4 butir cengkeh *100 gr jahe parut
- 4 cm kayu manis
- 1 sendok makan air jeruk lemon
- Bahan olesan :
- 2 kuning telur * 1 sendok teh susu cair
Cara membuat :
- Isi : Panaskan nanas parut sambil diaduk sampai air meresap
- Masukan gula pasir, cengkeh, jahe dan kayumanis. Masak sambil diaduk sampai meresap
- Menjelang diangkat tambahkan air jeruk lemon. Aduk rata
- Kulit : Kocok margarin dan gula tepung 30 detik. Tambahkan kuning telur. Kocok rata
- Masukan tepung terigu, maizena dan susu bubuk sambil diayak dan diaduk rata.
- Ambil adonan kulit. Beri isi. Bentuk oval. Cetak di cetakkan gerigi. Letakkan di loyang yang diolesi margarin
- Oles dengan bahan olesan. Oven 30 menit dengan api bawah suhu 150 derajat Celsius hingga matang
*Untuk 550 gram*
Bahan: 200 gram kacang, cincang kasar, panggang hingga wangi dan keemasan (aku pake 100 gram almond + 100 gram kenari)
60 gr terigu protein rendah
1 sdt baking powder
1/4 sdt garam
2 sachet (4 gr) kopi instan, larutkan dengan beberapa tetes air panas
450 gram dark cooking chocolate (Rasa kue ini 99% ditentukan oleh rasa coklat yang digunakan, maka gunakan coklat favorit anda yang betul-betul enak rasanya)
60 gram unsalted butter atau margarine
250 gram gula pasir
4 butir telur
1 sdm vanila ekstrak
175 gram dark chocolate chips
175 gram white chocolate chips
Cara Membuat:
Lelehkan coklat bersama mentega, sisihkan.
Campur terigu dan baking powder.
Kocok telur, gula, garam dan vanila, hingga kental, pucat/putih, berjejak, atau jika kocokan diangkat adonan akan jatuh dalam bentuk pita lebar yang mengalir pelan.
Masukkan coklat+butter leleh, aduk rata. Masukkan kopi, aduk rata.
Ayakkan terigu+BP, aduk asal tercampur. Masukkan kacang panggang dan kedua macam chocolate chips, aduk.
Tutup mangkuk dengan plastik lengket, dinginkan di kulkas lk 30-60 menit jam hingga adonan mudah disekop.
Panaskan oven 180 derajat celcius.
Sekop atau sendokkan adonan ke atas loyang yang sudah dialasi baking paper atau silicone mat. Agar bentuknya konsisten, gunakan sekop es krim, yang kecil atau sedang sesuai selera. Beri jarak cukup lebar, karena nanti dia melebar sendiri.
Panggang hanya sampai bagian atasnya kering dan retak-retak saja, kurang lebih 10-12 menit. Jangan terlalu lama memanggang, nanti kering, kurang asik
Angkat, letakkan loyang di rak hingga agak dingin dan kue mengeras. Angkat kue, dinginkan sepenuhnya di atas rak.
Catatan:
Jika adonan telur sulit mengental, tambahkan 1 sdt emulsifier untuk membantu.
Jika hasil kue terlalu pipih, biasanya karena adonan terlalu dingin atau suhu oven kurang panas. Biarkan adonan di suhu ruang hingga mudah disekop tapi masih cukup kaku, lalu teruskan memanggang sesuai resep, atau naikkan suhu oven anda.
60 gr terigu protein rendah
1 sdt baking powder
1/4 sdt garam
2 sachet (4 gr) kopi instan, larutkan dengan beberapa tetes air panas
450 gram dark cooking chocolate (Rasa kue ini 99% ditentukan oleh rasa coklat yang digunakan, maka gunakan coklat favorit anda yang betul-betul enak rasanya)
60 gram unsalted butter atau margarine
250 gram gula pasir
4 butir telur
1 sdm vanila ekstrak
175 gram dark chocolate chips
175 gram white chocolate chips
Cara Membuat:
Lelehkan coklat bersama mentega, sisihkan.
Campur terigu dan baking powder.
Kocok telur, gula, garam dan vanila, hingga kental, pucat/putih, berjejak, atau jika kocokan diangkat adonan akan jatuh dalam bentuk pita lebar yang mengalir pelan.
Masukkan coklat+butter leleh, aduk rata. Masukkan kopi, aduk rata.
Ayakkan terigu+BP, aduk asal tercampur. Masukkan kacang panggang dan kedua macam chocolate chips, aduk.
Tutup mangkuk dengan plastik lengket, dinginkan di kulkas lk 30-60 menit jam hingga adonan mudah disekop.
Panaskan oven 180 derajat celcius.
Sekop atau sendokkan adonan ke atas loyang yang sudah dialasi baking paper atau silicone mat. Agar bentuknya konsisten, gunakan sekop es krim, yang kecil atau sedang sesuai selera. Beri jarak cukup lebar, karena nanti dia melebar sendiri.
Panggang hanya sampai bagian atasnya kering dan retak-retak saja, kurang lebih 10-12 menit. Jangan terlalu lama memanggang, nanti kering, kurang asik
Angkat, letakkan loyang di rak hingga agak dingin dan kue mengeras. Angkat kue, dinginkan sepenuhnya di atas rak.
Catatan:
Jika adonan telur sulit mengental, tambahkan 1 sdt emulsifier untuk membantu.
Jika hasil kue terlalu pipih, biasanya karena adonan terlalu dingin atau suhu oven kurang panas. Biarkan adonan di suhu ruang hingga mudah disekop tapi masih cukup kaku, lalu teruskan memanggang sesuai resep, atau naikkan suhu oven anda.
KUE KERING KACANG ISI COKLAT
Bahan Membuat Kue Kering Kacang Isi Coklat : - 100 g margarin
- 50 g selai kacang krimi
- 50 g gula tepung
- 1 butir telur
- 195 gram tepung terigu protein sedang
- 15 gram susu bubuk
- 1/2 sendok teh baking powder
- 15 g putih telur
- 100 g gula tepung
- 1/8 sendok teh pasta coklat
- 10 g coklat keping
- 1 kuning telur
- Kocok margarin, selai kacang, dan gula tepung 30 detik. Tambahkan telur. Kocok rata.
- Masukkan tepung terigu, susu bubuk, dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata. Giling adonan setebal 0,3 cm.
- Bentuk bulat dengan ring gerigi diameter 4 cm.
- Lipat diujung cetakan horn. letakkan diloyang kue kering. Olesi kuning telur.
- Oven 13 menit dengan api dibawah suhu 160 derajat celcius atau sampai matang.
- Cara Membuat Isi Kue Kering Kacang Isi Coklat : kocok putih telur sampai setngah mengembang. Tambahkan gula tepung sedikit demi sedikit dan pasta coklat sambil dikocok rata. Masukkan ke plastik segitiga.
- Semprotkan isi di tengahnya. Beri 1 buah coklat keping. Biarkan kering.
KUE KERING SEMPRIT KEJU CERRY
bahan kue semprit keju cerry :
75 gram mentega
100 gram gula halus
½ sendok teh bubuk vanilla
1 butir kuning telur
150 gram keju cheddar parut
175 ml santan kental matang, biarkan dingin Bahan yang dicampur jadi satu:
350 gram tepung tapioca, sangrai hingga kering
1 sendik teh baking powder
½ sendok teh soda kue
100 gram ceri merah dan hijau, potong-potong kecil
Cara Membuat Resep Kue Semprit Keju Ceri:
1. Kocok mentega, gula halus, vanilla hingga putih. Masukkan kuning telur, kocok rata. Tambahkan keju parut dan santan, kocok rata. Terakhir masukkan campuran tepung tapioca, aduk rataHasil: 500 gram
2. Semprotkan adonan berbentuk keong dengan spuit berbentuk bintang di atas loyang yang telah dialasi kertas parchment. Beri ceri merah dan hijau di atasnya.
3. Oven 150 derajat Celsius, 30 menit hingga matang dan kering. Angkat dan biarkan dingin.
4. Hidangkan/simpan dalam stoples
Tidak ada komentar:
Posting Komentar